
Demi Kenyamanan Pelanggan dalam Transaksi, Ini Saran Antam kepada Calon Pembeli
PT Aneka Tambang Tbk (Antam) sebagai anggota PT Mineral Industri Indonesia (Persero) (MIND ID) terus berupaya memperbaiki tata kelola. Antam berkomitmen untuk senantiasa melakukan tata kelola perusahaan sesuai dengan peraturan yang berlaku dan terus meningkatkan penerapan Good Corporate Governance (GCG) di seluruh lini operasi perusahaan. Sekretaris Perusahaan Antam Syarif Faisal Alkadrie mengatakan beberapa upaya perbaikan…